Riam Palayo, memang tidak setenar Riam Merasap,atau Riam Berawant,namun Riam Palayo memiliki keunikan tersendiri,lokasinya yang mudah diakses karena dekat dengan kota Bengkayang merupakan kelebihan bila dibandingkan dengan Riam lainnya. Alam sekitarnyapun masih sangat terjaga keasriannya,airnya yang bening dan sejuk menjadikan riam ini pilihan bagi masyarakat kota untuk mandi dan berwisata